TP 1 MODUL 1


1. Kondisi[Back]
Kondisi 1 Percobaan 4

Kondisi awal LED mati lalu hidup bergantian dari tengah ke pinggir secara berulang.

2. Gambar Rangkaian Simulasi[Back]
Rangkaian Kondisi 1 Percobaan 4 
 

Listing Program:
int led [ ] = {2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9};


void setup()                                  
{
for (int i = 0; i < 8; i++)
{
pinMode (led[i], OUTPUT);
}
}



void loop(){                            
for (int hidup = 3; hidup >= 0; hidup--)
{
digitalWrite(led[hidup], HIGH);
delay(100);                            
}
delay(100);  
              for (int hidup = 4; hidup < 8; hidup++)
{
digitalWrite(led[hidup], HIGH);
delay(100);                            
}
delay(100);  
               
for (int mati = 3; mati >= 0; mati--)
{
digitalWrite(led[mati], LOW);  
delay(100);                                
}
delay(100);    

for (int mati = 4; mati < 8; mati++)
{
digitalWrite(led[mati], LOW);  
delay(100);                                
}                        
}


3. Video Simulasi[Back]
    

4. Prinsip Kerja Rangkaian[Back]
Tegangan diumpankan dari kaki 5V ke kaki pin 2,3,4,5,6,7,8,9. Masing-masing kaki pin diteruskan tegangannya ke resistor 220 v. Lalu dari resistor diteruskan lagi tegangannya ke led red kemudian ke ground.

Agar lampu led red dapat hidup bergantian dari tengah ke pinggir maka digunakan listing program arduino dengan cara membuat "int led [ ] = {2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9}" berfungsi untuk mendeklarasikan pin 2-9, lalu "void setup()" berfungsi membaca semua kode sekali. "for (int i = 0; i < 8; i++)" berfungsi melakukan perulangan dari 0 sampai kecil dari 8. "pinMode (led[i], OUTPUT)" berfungsi menyatakan pin terhubung led sebagai output. "void loop()" berfungsi membaca semua kode berulang. "for (int hidup = 3; hidup >= 0; hidup--)" berfungsi melakukan perulangan dari 3 ke 0 untuk menghidupkan led, dimana perulangannya mundur. "digitalWrite(led[hidup], HIGH)" berfungsi menghidupkan led karena diberi logika 1. "for (int hidup = 4; hidup < 8; hidup++)" berfungsi melakukan perulangan dari 4 ke 8 untuk menghidupkan led, dimana perulangannya maju. "digitalWrite(led[hidup], HIGH)" berfungsi menghidupkan led karena diberi logika 1. "for (int mati = 3; mati >= 0; mati--) " berfungsi melakukan perulangan dari 3 ke 0 untuk mematikan led, dimana perulangannya mundur. "digitalWrite(led[mati], LOW)" berfungsi mematikan led karena diberi logika 0. "for (int mati = 4; mati < 8; mati++)" berfungsi melakukan perulangan dari 4 ke 8 untuk mematikan led, dimana perulangannya maju. "digitalWrite(led[mati], LOW)" berfungsi mematikan led karena diberi logika 0.


5. Download[Back]
-File html download file
-File Rangkaian download file
-File Program download file
-File Video download file
-Datasheet Resistor download file
-Datasheet Arduino UNO download file
-Datasheet Keypad download file
-Datasheet Seven Segment download file
-Datasheet LCD download file
-Datasheet LED download file


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  BAHAN PRESENTASI UNTUK MATA KULIAH ELEKTRONIKA   2020/2021 OLEH: Muhammad Iqbal 2010951027 Dosen Pengampu: Darwison, M.T Referensi: 1. Rob...