1. Prosedur Percobaan [Kembali]
2. Alat dan Bahan
Gerbang AND digunakan untuk menghasilkan
logika 1
jika semua masukan berlogika 1, jika tidak
maka
output yang dihasilkan akan berlogika 0.
X-OR adalah singkatan dari Exclusive OR yang terdiri dari 2 Masukan (Input) dan 1 Keluaran (Output) Logika. Gerbang X-OR akan menghasilkan Keluaran (Output) Logika 1 jika semua Masukan-masukannya (Input) mempunyai nilai Logika yang berbeda. Jika nilai Logika Inputnya sama, maka akan memberikan hasil Keluaran Logika 0.
Gerbang OR digunakan
untuk menghasilkan
logika
0 jika semua masukan berlogika 0, jika tidak
maka output yang
dihasilkan akan berlogika 1.
Alat yang digunakan untuk menganalisa logika (Boolean 1 dan 2) masukan.
Alat yang digunakan untuk menganalisa logika (Boolean 1 dan 2) keluaran.
3. Rangkaian Percobaan [Kembali]
7. Link Download [Kembali]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar