LAPORAN AKHIR 2 MODUL 2
 
 

1. Prosedur Percobaan [Kembali]
 


 

2. Alat dan Bahan
[Kembali]
a. Jumper


b.Panel DL 2203D 
c.Panel DL 2203C 
d.Panel DL 2203S




e. IC 7408 (JK filp flop)





h. Switch (SW-SPDT)



i. Logicprobe atau LED


 

3. Rangkaian Percobaan [Kembali]
 


4. Prinsip Kerja [Kembali]

 Pada percobaan 2. Pertama, pada input CLR(B0) = 0, PRE(B1)=1, T(B2)= don't care menghasilkan output Q=0 dan Q'=1, hal ini sesuai dengan teori pada tabel kebenaran T FLIP FLOP. Kedua, pada input CLR(B0) = 1, PRE(B1)=0, T(B2)= don't care menghasilkan output Q=1 dan Q'=0, hal ini sesuai dengan teori pada tabel kebenaran T FLIP FLOP. Ketiga, pada input CLR(B0) = 0, PRE(B1)=0, T(B2)= don't care menghasilkan output Q=1 dan Q'=1, hal ini sesuai dengan teori pada tabel kebenaran T FLIP FLOP. Keempat, pada input CLR(B0) = 1, PRE(B1)=1, T(B2)= CLK menghasilkan output Q=1 dan Q'=0, hal ini sesuai dengan teori pada tabel kebenaran T FLIP FLOP.

5. Video [Kembali]


 

6. Analisa [Kembali]
Percobaan 2
 1. Apa yang akan terjadi jika B1 diganti CLK pada kondisi 2?
jawab
 Tidak ada perubahan ketika B1 diganti CLK karena sumber yang digunakan T.
 2. Bandingkan hasil percobaan dengan teori?\
jawab
Berdasarkan hasil percobaan dan teori,diperoleh hasilnya sama. Ketika B1=1 yang menyebabkan S=1 dan B0=0 yang menyebabkan R=0, pada percobaan didapat hasil Q=0 dan Q'=1. hal ini sesuai dengan teori yaitu jika RS 01 maka output 01 karena pada output bersifat aktif low.
 3. Apa fungsi masing-masing kaki flip flop pada gambar?
jawab:
 B1 yang dihubungkan ke s berfungsi sebagai set. B2(T) yang dihubungkan ke CLK berfungsi sebagai input. B0 yang dihubungkan ke R berfungsi sebagai riset.
7. Link Download [Kembali]
 
    Link download rangkaian LA 2 [disini]
    Link download rangkaian video LA 2 [disini]
    Link download datasheet rangkaian LA 2 [disini]
    Link download HTML LA 2 [disini]
 
 

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  BAHAN PRESENTASI UNTUK MATA KULIAH ELEKTRONIKA   2020/2021 OLEH: Muhammad Iqbal 2010951027 Dosen Pengampu: Darwison, M.T Referensi: 1. Rob...